
Pelaku Pariwisata Bali Mulai Terima Vaksin Booster Kedua Hari Ini
Sebanyak 500 pelaku pariwisata di Bali mulai mendapatkan vaksinasi booster kedua hari ini. Pemprov Bali menyiapkan 5 ribu dosis vaksin untuk pelaku pariwisata.
Sebanyak 500 pelaku pariwisata di Bali mulai mendapatkan vaksinasi booster kedua hari ini. Pemprov Bali menyiapkan 5 ribu dosis vaksin untuk pelaku pariwisata.
Warga Denpasar sudah bisa melakukan vaksin booster kedua. Ini lokasi dan jadwal vaksin booster kedua.