detikNewsKamis, 04 Jun 2020 20:19 WIB Turap TPA Cipeucang Jebol, Longsoran Sampah Masuk ke Sungai Cisadane Turap penyangga (sheet pile) yang menopang Tempat Pembuangan Akhir (TPA) Cipeucang, Tangerang Selatan, jebol. Sampah kini tengah dikeruk.