
Angka Stunting RI Cuma Turun 0,1 Persen, Menkes Ungkap 'Biang Keroknya'
Angka stunting di RI baru turun sebanyak 0,1 persen di 2023 dibandingkan dengan tahun sebelumnya. Menkes Budi G Sadikin mengungkap salah satu penyebabnya.
Angka stunting di RI baru turun sebanyak 0,1 persen di 2023 dibandingkan dengan tahun sebelumnya. Menkes Budi G Sadikin mengungkap salah satu penyebabnya.
Ini penjelasan lengkap tentang stunting dari pengertian, ciri, penyebab, dampak, hingga pencegahannya.
Curhat kader posyandu di Pondok Labu dalam penanganan stunting. Masih ada warga yang menganggap hal tersebut adalah aib untuk disembunyikan.
Kementerian Kesehatan RI mengungkapkan penyebab angka stunting Indonesia jauh lebih tinggi dari negara-negara tetangga. Ternyata ini yang menjadi pemicu.
Presiden Jokowi memaparkan capaian pemerintah sepanjang 2022. Salah satunya adalah penurunan angka stunting yang berhasil ditekan hingga 21,6 persen.
Pemerintah Kabupaten Garut pada awal bulan Juni akan mencanangkan sebagai bulan pencarian stunting untuk menangani angka stunting.
Tren status gizi di Indonesia diklaim meningkat dalam 3 tahun belakangan. Stunting turun dari 27,7 persen di 2019, menjadi 24,4 persen di 2021.
Badan Kependudukan Keluarga Berencana Nasional (BKKBN) pusat melakukan sosialisasi pencegahan stunting bagi calon pengantin. Apa saja upaya dalam pencegahannya?
Dalam mencapai target penumpasan stunting, seluruh elemen baik pemerintah maupun non pemerintah harus saling berkolaborasi.
Kemenkeu menyatakan Indonesia berada di posisi kedua tertinggi kawasan Asia Tenggara terkait masalah stunting.