Polisi menangkap 3 begal sadis yang membacok korbannya di Simongan, Semarang. Para pelaku sempat menggelar pesta miras sebelum mencari target secara acak.
Dua remaja diamankan polisi di Semarang Barat saat diduga hendak tawuran. Keduanya tertangkap membawa senjata tajam (sajam) jenis celurit sepanjang 1 meter.