detikJateng
Pemilu Susulan Demak, Polda Kerahkan Pengamanan Kategori Sangat Rawan
114 TPS di Demak akan melakukan Pemungutan Suara Susulan (PSS) Pemilu 2024, Sabtu (24/2). Kepolisian melakukan pengamanan dengan prosedur kategori sangat rawan.
Jumat, 23 Feb 2024 20:16 WIB