
Pukulan dan Tendangan Maut Dua Preman Tasik Saat Aniaya Sopir Angkutan
Polres Tasikmalaya Kota menggelar rekonstruksi atas kasus penganiayaan yang menyebabkan sopir bernama Yaya Sutardi (48) warga Kota Banjar meninggal dunia.
Polres Tasikmalaya Kota menggelar rekonstruksi atas kasus penganiayaan yang menyebabkan sopir bernama Yaya Sutardi (48) warga Kota Banjar meninggal dunia.
Aksi penganiayaan yang dilakukan dua orang preman kawasan terminal Pancasila Kota Tasikmalaya, hingga menyebabkan seorang sopir angkutan umum meninggal dunia.
Seorang sopir angkutan umum dihajar dua orang preman di sekitar pasar Pancasila Kota Tasikmalaya. Akibat penganiayaan itu, sopir bernama Yaya Sutardi tewas.