
Ayah Siswi MI Korban Pemerkosaan-Pembunuhan di Banyuwangi Sebar Video Pilu
Ayah CN, siswi MI yang diduga dibunuh menyebar video pilu mengenai putrinya. Dia mendesak keadilan dan hukuman tegas bagi pelaku.
Ayah CN, siswi MI yang diduga dibunuh menyebar video pilu mengenai putrinya. Dia mendesak keadilan dan hukuman tegas bagi pelaku.
Korban pembunuhan dan pemerkosaan di Banyuwangi berulang tahun hari ini. Ayah korban sempat melakukan perayaan untuk ulang tahun sederhana anaknya itu.