
4 Fakta Preman Sadis Bacok Mati Kader Demokrat Bandung
Misa Munggara (33) tewas dibacok dua preman Rancaekek. Dendam lama jadi pemicu pembacokan kader Partai Demokrat itu.
Misa Munggara (33) tewas dibacok dua preman Rancaekek. Dendam lama jadi pemicu pembacokan kader Partai Demokrat itu.
Kader Partai Demokrat Kabupaten Bandung menjadi korban pembacokan dua preman di Rancaekek. Dendam diduga jadi pemicu pelaku nekat membacok mati korban.