detikNews
Rusia Protes, AS Akan Bebaskan 2 Kru Kapal Tanker yang Disita
Rusia mengatakan AS akan membebaskan dua warga negara Rusia yang merupakan anggota kru di atas kapal tanker minyak yang disita pasukan AS di Atlantik Utara.
Jumat, 09 Jan 2026 21:35 WIB







































