
1 Pejabat Dishub Papua Barat Kembali Ditahan Terkait Korupsi Tiang Pancang
Kejati Papua Barat kembali menetapkan satu orang tersangka dalam kasus dugaan korupsi pengadaan tiang pancang pembangunan pelabuhan Rp 4,5 miliar.
Kejati Papua Barat kembali menetapkan satu orang tersangka dalam kasus dugaan korupsi pengadaan tiang pancang pembangunan pelabuhan Rp 4,5 miliar.
Kejati Papua Barat mengungkap ada 4 orang yang diduga terlibat dalam kasus korupsi tiang pancang pelabuhan. Satu orang di antaranya kabur.