
Kadis Koperasi Muba yang Diduga Lecehkan Staf Dicopot dari Jabatannya
Plt Kepala Dinas Koperasi dan UKM Musi Banyuasin (Muba), Sumatera Selatan Irwan Sazili yang diduga melecehkan stafnya dicopot dari jabatannya.
Plt Kepala Dinas Koperasi dan UKM Musi Banyuasin (Muba), Sumatera Selatan Irwan Sazili yang diduga melecehkan stafnya dicopot dari jabatannya.
Kadis Koperasi dan UMKM Muba melaporkan balik stafnya atas pencemaran nama baik. Hal itu menyusul setelah dirinya dilaporkan atas dugaan pelecehan seksual.
Dugaan kasus pelecehan seksual Plt Kepala Dinas Koperasi dan UMKM Muba, IZ terhadap stafnya Y sudah dilaporkan ke polisi. Polres Muba menyelidikinya.