
442 Jemaah Haji Debarkasi Makassar Pulang Sore Ini, 134 Orang dari Parepare
Sebanyak 442 jemaah haji kloter 3 debarkasi Makassar dijadwalkan tiba di Kota Makassar hari ini. Ada 134 orang di antaranya merupakan jemaah asal Kota Parepare.
Sebanyak 442 jemaah haji kloter 3 debarkasi Makassar dijadwalkan tiba di Kota Makassar hari ini. Ada 134 orang di antaranya merupakan jemaah asal Kota Parepare.
Sebanyak 136 calon jemaah haji asal Parepare, Sulawesi Selatan (Sulsel) akan diberangkatkan ke Arab Saudi pada 13 Mei mendatang.
Kemenag Kota Parepare, Sulsel mulai melaksanakan kegiatan bimbingan manasik haji bagi 136 calon jemaah haji asal Parepare.
Sebanyak 12 calon jemaah haji (CJH) di Kota Parepare, Sulsel menunda berangkat tahun ini karena alasan ingin berangkat bersama keluarga tahun depan.
Kota Parepare, Sulsel mendapat 135 kuota haji pada tahun 2024 ini. Saat ini sudah masuk tahap pelunasan bagi yang telah terdaftar dan dinyatakan sehat.