
Tak Melulu dengan Kopi, Ini 3 Cara Mengatasi Kantuk di Jam Kerja
Melawan rasa kantuk di jam kerja, ikuti tiga cara mudah dan sehat berikut ini
Melawan rasa kantuk di jam kerja, ikuti tiga cara mudah dan sehat berikut ini
Selain menyeruput secangkir kopi atau mencuci muka, masih ada beberapa tips yang bisa kamu coba untuk menghilangkan rasa kantuk saat bekerja. Berikut caranya.