
Kala Pemeluk Berbagai Agama Bagi-bagi Takjil di Semarang
Aksi bagi-bagi takjil dengan konsep toleransi beragama itu ternyata diinisiasi oleh seorang pedagang soto bernama Setyobudi R. Ini tujuannya.
Aksi bagi-bagi takjil dengan konsep toleransi beragama itu ternyata diinisiasi oleh seorang pedagang soto bernama Setyobudi R. Ini tujuannya.
Puluhan rider BMX memadati area Taman Bungkul Surabaya. Mereka berbagi takjil kepada pengendara di kawasan Darmo Surabaya, sekaligus melakukan aksi ekstrem.
Untuk pertama kalinya, pembagian takjil dilakukan menggunakan kapal patroli menyasar para nelayan dan warga yang beraktivitas di sekitar perairan Cilacap.
Komunitas Polisi Baik di Surabaya membagikan takjil kepada pengendara. Komunitas ini berasal dari anggota polisi, masyarakat umum dan mahasiswa.
Pemulung, pengemis, dan PKL kaget dan hendak kabur saat Satpol PP Gresik datang. Mengira akan merazia, ternyata Satpol PP bagi-bagi takjil.
Polres dan Kejari Probolinggo menggelar bagi-bagi takjil kepada pengendara. Kegiatan ini dipimpin langusng Kapolres Kajari Kabupaten Probolinggo.
Polrestabes Makassar, Sulsel menyita 269 sepeda motor dan 4 mobil lantaran dipakai konvoi dengan modus bagi-bagi takjil di jalanan.
Pemuda Katolik Komisariat Daerah (Komda) Bali ikut meramaikan suasana Ramadan dengan membagikan takjil gratis di sepanjang Jalan Gunung Batukaru.
Petugas Polairud Polda Jatim punya cara unik bagi-bagi takjil saat Ramada. Takjil ini dibagikan di laut.
Relawan Santri Dukung Ganjar wilayah Sumatera Utara menggelar bakti sosial membagikan takjil ke masyarakat Kota Medan, Rabu (13/4).