
Fakta! Bandara Tujuan Yeti Airlines Belum Punya Sistem Navigasi untuk Pilot
Bandara yang akan menjadi landasan dari Yeti Airlines yang jatuh dan menewaskan 72 penumpangnya ternyata tidak memiliki sistem navigasi untuk memandu pilot.
Bandara yang akan menjadi landasan dari Yeti Airlines yang jatuh dan menewaskan 72 penumpangnya ternyata tidak memiliki sistem navigasi untuk memandu pilot.
Kecelakaan Yeti Airlines membuat dunia berduka. Pesan belasungkawa dari pejabat negara pun disampaikan untuk Nepal.
Pihak berwenang Nepal telah mengembalikan jenazah korban kecelakaan pesawat kepada keluarga. Jenazah para korban pun sebagian berakhir dikremasi.
Penyebab kecelakaan Yeti Airlines terus ditelurusi. Black box sudah ketemu, perekam data pun siap dianalisis.
Rekaman kecelakaan Yeti Airlines tersebar di jagat sosmed. Di antaranya ada video hoax!
Insiden Yeti Airlines menambah daftar panjang kecelakaan Nepal. Selama 30 tahun terakhir, kecelakaan ini termasuk yang terburuk.
Oshin Ale Magar adalah pramugari Yeti Airlines yang viral karena TikTok. Kematiannya menyisakan tangis pada keluarga yang ditinggalkan.
Para petugas penyelamat di Nepal masih mencari satu orang terakhir yang hilang usai pesawat maskapai Yeti Airlines terjatuh di jurang Pokhara.
Pencarian korban kecelakaan Yeti Airlines masih terus dilakukan. Sudah 4 hari berlalu, hanya tinggal 1 korban yang masih dicari.
Satu per satu fakta terungkap sebelum tragedi jatuhnya pesawat Yeti Airlines. Pilot diketahui sempat minta berpindah landasan pendaratan.