
Cakep! Kini Terowongan Kendal Dihiasi Mural 3D
Terowongan Kendal, Jakarta, tampil beda, Rabu (11/1/2023). Kini terowongan itu tambah cakep dengan adanya mural 3 dimensi.
Terowongan Kendal, Jakarta, tampil beda, Rabu (11/1/2023). Kini terowongan itu tambah cakep dengan adanya mural 3 dimensi.
Melalui tema #SentuhanManusia, 6 street artist Indonesia berkolaborasi dengan aplikasi transportasi online inDrive mengajak pencinta seni untuk berinteraksi.