
Mereka yang Tersenyum Lebar karena MRT-Transj Rp 1 Saja
Sejumlah transportasi publik di Jakarta seperti TransJakarta, MRT, dan LRT menerapkan tarif Rp 1. Masyarakat yang memanfaatkan tarif Rp 1 ini tersenyum lebar.
Sejumlah transportasi publik di Jakarta seperti TransJakarta, MRT, dan LRT menerapkan tarif Rp 1. Masyarakat yang memanfaatkan tarif Rp 1 ini tersenyum lebar.
Warga Bekasi bernama Siti kaget saat tahu tarif MRT dan TransJ Rp 1 di hari libur Tahun Baru 2025. Ia dan keluarga pun memilih berlibur dengan keliling Jakarta.
Nuri yang kesehariannya menggunakan transportasi umum itu senang dengan adanya tarif spesial tahun baru Rp 1. Dia bisa menghemat ongkos.
MRT Jakarta memberlakukan tarif Rp 1 hari ini. Warga dari luar Jakarta pun memanfaatkan tarif khusus itu untuk berlibur bersama keluarga.
Layanan transportasi di Jakarta, yakni TransJakarta, LRT Jakarta, dan MRT Jakarta memberi tarif khusus Rp 1 hari ini.
Generasi Z memberikan apresiasi dan kritik terhadap transportasi umum Jakarta, menyoroti pelayanan dan kondisi terkini MRT, LRT, dan TransJakarta.
Dalam rangka mendukung mobilitas masyarakat saat momentum tahun baru, KRL, MRT, LRT Jakarta hingga Transjakarta beroperasi hingga lewat tengah malam.
Layanan MRT, LRT Jakarta, dan Transjakarta akan digratiskan saat malam tahun baru. Tarif nol rupiah diterapkan sejak 31 Desember 2024 hingga 1 Januari 2025.
Banyak pilihan transportasi umum di Jakarta yang memudahkan berkeliling Jakarta. Mulai dari MRT, JakLingko, Transjakarta, LRT dan KRL. Mana favorit kamu?
Jakarta tak henti-hentinya menghadirkan berbagai fasilitas modern yang memudahkan mobilitas masyarakat. Salah satunya yang jadi buah bibir adalah Halte CSW.