
Pembangunan MRT Sampai Tangerang Selatan Dikaji Pakai Skema KPBU
PT MRT Jakarta (Perseroda) terus mengkaji rencana perluasan rute hingga Kota Tangerang Selatan (Tangsel).
PT MRT Jakarta (Perseroda) terus mengkaji rencana perluasan rute hingga Kota Tangerang Selatan (Tangsel).
Pembangunan proyek Mass Rapid Transit (MRT) East West atau Timur-Barat membutuhkan investasi Rp 50 triliun.
Pembangunan Mass Rapid Transit (MRT) Jakarta Fase 2A melampaui target rata-rata yang telah ditetapkan.
PT MRT Jakarta (Persoda) melayani 21.053.246 penumpang sepanjang semester I-2025.
Penandatanganan MoU ini dilakukan di Stasiun Bundaran HI, Jakarta, Jumat (4/7/2025).
PT MRT Jakarta (Perseroda) melaporkan perkembangan konstruksi fase 2A lintas utara-selatan atau Bundaran HI-Kota kini telah mencapai 49,99% per Juni 2025.
Besok tanggal 29 Juni, MRT Jakarta beroperasi mulai pukul 04.00 WIB. Ini untuk mendukung penyelenggaraan BTN Jakarta International Marathon 2025.
Pada tanggal 1 Juli, naik Transjakarta, MRT hingga LRT Jakarta hanya Rp 1. Ini dalam rangka memperingati Hari Bhayangkara ke-79 atau HUT ke-79 Bhayangkara.
Dalam rangka perayaan HUT ke-498 Jakarta tanggal 22 Juni, MRT Jakarta beroperasi hingga pukul 01.00 WIB. MRT Jakarta juga memberlakukan tarif Rp 1.
PT MRT Jakarta memberlakukan tarif khusus Rp 1 dan perpanjangan jam operasional pada 22 Juni 2025 untuk merayakan HUT ke-498 Kota Jakarta.