
Canggih! Mobil Mungil di China Ini Jualan Makanan Tanpa Pengemudi Lho
Mobil canggih asal China ini berjalan menjajakan makanan di Hangzhou, China. Uniknya, mobil ini tanpa pedagang maupun pengemudi. Yuk lihat.
Mobil canggih asal China ini berjalan menjajakan makanan di Hangzhou, China. Uniknya, mobil ini tanpa pedagang maupun pengemudi. Yuk lihat.
Daihatsu Motor Co., Ltd mendaftarkan desain mobil terbarunya di Indonesia.
Mobil canggih asal China ini berjalan di sebuah taman Industri di Changsha, China. Mobil ini menjual minuman tanpa ada pedagang maupun pengemudi.
Mobil mungil dengan fitur pintu geser ini dipesan sebanyak 26.000 unit hanya dalam 1 bulan sejak dijual pertama kali pada 5 Juli 2022 lalu.
Di media sosial viral penampakan Suzuki S-Presso sedang diangkut menggunakan truk kontainer di wilayah Tanjung Priok, Jakarta Utara.
Bentuknya seperti mobil tapi tak perlu memiliki Surat Izin Mengemudi (SIM). Intip yuk mobil mungil Citroen AMI.
Mobil listrik Honda E rumornya tidak akan dijual di luar pasar Eropa dan Jepang, tapi mobil ini sudah mendarat di Malaysia. Apakah bakal masuk Indonesia?
Hak patennya sudah terdaftar di Indonesia, tapi kabarnya Honda e sudah dijual lebih dulu di Malaysia.
Di Indonesia, Suzuki S-Presso bakal bersaing di segmen SUV kompak yang dihuni Kia Sonet, Nissan Magnite, Toyota Raize, dan juga Daihatsu Rocky.
Mobil mungil ini kali pertama meluncur di India, dengan harga yang sangat murah di bawah 100 juta rupiah. Seberapa laris mobil ini?