
21 Pelajar SMA di Surabaya Terciduk Pesta Miras Sepulang Sekolah
21 Siswa SMA di Surabaya terciduk pesta miras di bawa flyover Jalan Gubeng. Mereka diajak ke Liponsos untuk kerja sosial membantu para ODGJ.
21 Siswa SMA di Surabaya terciduk pesta miras di bawa flyover Jalan Gubeng. Mereka diajak ke Liponsos untuk kerja sosial membantu para ODGJ.
Polisi menggerebek 2 toko di Karangpilang yang menjual miras. Hasilnya, 283 botol arak Bali siap edar di malam tahun baru diamankan.
Polisi menggerebek pedagang miras oplosan jenis cukrik di Jalan Bayu Urip Kidul, Kecamatan Sawahan. Puluhan botol miras berbagai ukuran disita petugas.