
Polisi Buru Pemodal Miras Oplosan 'Zimbel' Karawang
Polisi memburu bos minuman keras (miras) oplosan 'Zimbel' Karawang yang menewaskan 9 orang. Sosok bos diketahui sebagai pemodal juga penyedia resep racikan.
Polisi memburu bos minuman keras (miras) oplosan 'Zimbel' Karawang yang menewaskan 9 orang. Sosok bos diketahui sebagai pemodal juga penyedia resep racikan.
Sebanyak 8 orang warga Karawang tewas usai menenggak minuman keras (miras) oplosan yang diracik dengan campuran alkohol hingga pewangi pakaian