detikJatimSenin, 14 Feb 2022 22:49 WIB Melihat Warga Antre Berjam-jam di Mojokerto Demi Minyak Goreng Murah Antrean pembeli minyak goreng terjadi di sebuah supermarket di Kota Mojokerto. Warga rela mengantre hingga 2 jam demi minyak goreng murah.