
Wanita Ini Diprotes Gara-gara Cuci Ayam Pakai Air dan Lemon
Seorang wanita diprotes saat membuat tutorial masak fried chicken. Hal ini lantaran ia mencuci ayam menggunakan air mentah dan perasan lemon.
Seorang wanita diprotes saat membuat tutorial masak fried chicken. Hal ini lantaran ia mencuci ayam menggunakan air mentah dan perasan lemon.
Ahli menyarankan agar tak mencuci ayam sebelum dimasak karena dapat meningkatkan penyebaran bakteri dan risiko kontaminasi silang.
Mencuci bahan makanan mentah sudah menjadi kebiasaan. Namun, apakah perlu mencuci daging ayam sebelum dimasak?
Para ahli kesehatan makanan menyarankan untuk tidak mencuci ayam sebelum memasaknya. Hal ini berkaitan dengan kesehatan.