
Dipimpin Rieke, Massa KRPI Diterima di Istana
Ketua Umum Konfederasi Rakyat Pekerja Indonesia Rieke Diah Pitaloka dan perwakilan massa buruh masuk ke Istana Negara, Jakarta Pusat. Bagaimana suasananya?
Ketua Umum Konfederasi Rakyat Pekerja Indonesia Rieke Diah Pitaloka dan perwakilan massa buruh masuk ke Istana Negara, Jakarta Pusat. Bagaimana suasananya?
Massa buruh mulai memadati area depan Istana Negara. Massa pun berorasi dan membacakan pancamaklumat di Taman Pandang Istana, Jakarta Pusat.
Massa Buruh yang tergabung dalam beberapa serikat buruh sudah berkumpul di pintu 9 Pelabuhan Tanjung Priok, Jakarta Utara.
Massa buruh mulai berkumpul di depan Gedung DPR, Senayan, Jakarta. Mereka akan melakukan aksi peringatan Hari Buruh 2018.
Tagar #2019GantiPresiden yang sedang ramai diperbincangkan muncul dalam aksi May Day 2018, yang digelar di kawasan Monas.