detikNewsJumat, 22 Mar 2019 13:07 WIB Warga Kediri Antusias Nonton Mata Najwa On Stage, Antrean Tiket Mengular Animo warga Kediri yang ingin menonton langsung Mata Najwa On Stage begitu tinggi. Itu terlihat dari antrean panjang dan mengular di stan penukaran tiket.