
Saat Menpora Bicara Suap Dirinya di Mata Najwa on Stage di Kediri
Di Mata Najwa, Menpora Imam Nahrawi bicara terkait kabar inisial M dan sejumlah orang di Kemenpora yang menerima uang terkait uang hibah KONI dalam sidang.
Di Mata Najwa, Menpora Imam Nahrawi bicara terkait kabar inisial M dan sejumlah orang di Kemenpora yang menerima uang terkait uang hibah KONI dalam sidang.
Mata Najwa On Stage digelar di Kota Kediri. Sebanyak 6.153 audiens hadir menyaksikan langsung penampilan Najwa Shihab saat menjadi tuan rumah Mata Najwa
Animo warga Kediri yang ingin menonton langsung Mata Najwa On Stage begitu tinggi. Itu terlihat dari antrean panjang dan mengular di stan penukaran tiket.