detikPropertiSabtu, 12 Agu 2023 17:06 WIB Jeli Berburu Furnitur hingga Elektronik Bekas di Mal Rongsok: Harus Berani Nawar Membeli barang bekas harus penuh kehati-hatian. Sebab jika salah pilih, bisa jadi barang yang dibeli sudah rusak yang malah merugikan diri sendiri.