detikNewsKamis, 06 Mar 2025 13:07 WIB
Maklumat Kapolda Metro Soal Ramadan: Balap Liar, Petasan, Tawuran Dilarang!
Kapolda Metro Jaya Irjen Karyoto mengeluarkan maklumat soal Ramadan terkait beberapa kegiatan yang dilarang, seperti main petasan, balap liar hingga tawuran.










































