
Kasus Suami Bunuh Istri di Bondowoso Direkonstruksi, 20 Adegan Diperagakan
Kasus pembunuhan Imelda yang dibunuh suaminya, Fauzi direkonstruksi. Sebanyak 20 adegan diperagakan Fauzi yang digelar di Hotel Ijen View Bondowoso.
Kasus pembunuhan Imelda yang dibunuh suaminya, Fauzi direkonstruksi. Sebanyak 20 adegan diperagakan Fauzi yang digelar di Hotel Ijen View Bondowoso.
Polisi telah menetapkan Fauzi sebagai pembunuh istrinya, Imelda. Meski belum mengakui, namun beberapa kejanggalan keluar dari mulut Fauzi.
Fauzi ditetapkan sebagai tersangka pembunuh Imelda, istrinya sendiri. Namun Fauzi berkelit dan menyangkal telah membunuh istrinya.