
MA Tolak Asa Habiburokhman agar Pimpinan DPR Duduk Sebaris dengan Presiden
Mahkamah Agung (MA) menolak judicial review anggota DPR Habiburokhman agar seluruh pimpinan DPR bisa duduk sejajar dengan Presiden RI.
Mahkamah Agung (MA) menolak judicial review anggota DPR Habiburokhman agar seluruh pimpinan DPR bisa duduk sejajar dengan Presiden RI.
Bandar narkoba dari Batam, Aan Sugianto, dihukum penjara seumur hidup. Dia lalu dijerat kasus pencucian uang. Asetnya pun disita negara.
Terpidana mati kasus narkoba, Tarmizi kembali diadili dengan kasus pencucian uang. Seluruh aset Tarmizi bernilai miliaran rupiah dirampas negara.
Hakubaku Co Ltd dari Jepang kalah melawan PT Tona Morawa Prima di Medan yang juga memiliki ramen bermerek Hakubaku.
Buron koruptor Augustinus Judianto ditangkap tim Kejagung. Dalam kasus ini, Augustinus pernah divonis bebas. Seperti apa ceritanya?
KKJ juga mendesak MA mengevaluasi Ketua PN Kelas I Palembang Bombongan Silaban yang melarang jurnalis meliput sidang kasus narkotika pada 7 Februari 2020.
Upaya hukum mantan hakim ad hoc tipikor Pengadilan Negeri (PN) Semarang, Kartini Marpaung kandas. Kartini tetap dihukum 10 tahun penjara karena menerima suap.
Komisioner Komisi Yudisial (KY) Sukma Violetta menyatakan kewenangan nonyudisial Mahkamah Agung (MA) harusnya dipindahkan ke Komisi Yudisial (KY).
Dirjen Badan Peradilan Umum Mahkamah Agung menegaskan majelis hakim bisa memerintahkan hukuman rehabilitasi medis kepada pecandu narkotika. Apa syaratnya?
Anggapan MA kerap memangkas vonis koruptor mungkin tak asing di telinga publik. Ketua MA Syarifuddin tertawa menanggapi soal anggapan tersebut.