
Jawaban Polisi Soal Penyebab Kematian Mahasiswi Aussie di Bali
Polresta Denpasar masih berusaha mengungkap kasus kematian mahasiswi Australia Niamh Finneran Loader (25). Saat ini, polisi menunggu hasil autopsi.
Polresta Denpasar masih berusaha mengungkap kasus kematian mahasiswi Australia Niamh Finneran Loader (25). Saat ini, polisi menunggu hasil autopsi.
Hampir sebulan kasus kematian mahasiswi Australia, Niamh Finneran Loader (25), polisi masih terus melakukan penyelidikan
drg Syamsiar Adam mengaku bulan lalu menjadi pertemuan terakhir dengan mahasiswi Australia yang tewas usai melakukan perawatan gigi
Dokter gigi di Kuta Dental tengah harap-harap cemas menanti hasil autopsi mahasiswi Australia yang meninggal dunia usai melakukan perawatan gigi di sana
Mahasiswi Australia meninggal dunia di Bali usai melakukan perawatan gigi di Kuta, begini pengakuan sang dokter yang menanganinya
Jenazah mahasiswi asal Australia Niamh Finneran Loader, telah selesai diotopsi dan kini tidak ada di Rumah Sakit Umum Provinsi (RSUP) Prof Ngoerah, Denpasar.