
Pimpinan DPR Siap Terima Mahasiswa untuk Diskusi soal RUU Kontroversi
"Saya siap menerima (usai rapat paripurna)," kata Bamsoe.
"Saya siap menerima (usai rapat paripurna)," kata Bamsoe.
Mahasiswa yang unjuk rasa di depan gedung DPR/MPR RI memblokir tol dalam kota. Di dalam tol, mahasiswa mencegat pengendara dan meminta air minum.
Aksi demonstrasi mahasiswa di depan gedung DPRD Sumatera Utara (Sumut) makin panas. Massa membakar ban hingga merusak kawat berduri.
Demo mahasiswa di depan gedung DPR, Jakarta, diwarnai lemparan botol plastik minuman kemasan. Polisi mengimbau mahasiswa tidak melakukan provokasi.
Massa mahasiswa dari berbagai universitas yang berdemo di depan gedung DPR, Senayan, ramai-ramai menyingkirkan kawat duri yang jadi penghalang ke gerbang DPR.
Massa mahasiswa menggelar aksi di DPRD Kota Tegal. Unjuk rasa sempat berlangsung panas dan diwarnai aksi bakar ban.
Gelombang penolakan terhadap RKUHP dan RUU lainnya juga terjadi di Jambi. Mahasiswa dari berbagai kampus menggelar aksi di depan kantor DPRD Jambi.