
Mabes Polri Bongkar Komplotan Penjual Solar Bersubsidi Ilegal di Pati
Komplotan itu membeli solar bersubsidi di SPBU dengan kendaraan yang telah dimodifikasi. Selanjutnya, solar itu ditampung digudang dan dijual ke pemilik kapal.
Komplotan itu membeli solar bersubsidi di SPBU dengan kendaraan yang telah dimodifikasi. Selanjutnya, solar itu ditampung digudang dan dijual ke pemilik kapal.
Mobil Ferrari milik tersangka kasus Binomo, Indra Kenz, diangkut dari Medan ke Jakarta. Mobil Ferrari itu kini sudah tiba di Bareskrim Polri.
Bareskrim Polri telah menyita aset senilai Rp 22,9 miliar terkait kasus robot trading Viral Blast. Dalam kasus ini, polisi juga telah memeriksa 35 saksi.
Densus 88 melakukan pendalaman dan penelusuran terkait keberadaan 5 WNI yang jadi fasilitator keuangan ISIS. Polri juga mengusut keterlibatan 5 WNI tersebut.
Prisipnya Mabes Polri mendorong Polda harus berani mengambil langkah tegas," kata Kadiv Humas Polri Irjen Dedi Prasetyo.
Rossa penuhi panggilan Mabes Polri hari ini, Kamis (21/4) sebagai saksi di kasus robot trading DNA Pro. Rossa tiba pukul 19.10 WIB didampingi kuasa hukumnya.
Polri menyebutkan, ada 1.125 anggota jaringan teroris NII di Sumbar. 292 orang di antaranya berada di Kabupaten Tanah Datar. Begini respons Bupati Eka Putra.
Usai jadi 'bulan-bulanan' nyinyiran netizen, Polda NTB Ambil Alih perkara korban begal jadi tersangka.
Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo merotasi sejumlah pati di lingkungan Polri. Wakalemdiklat Komjen Luki Hermawan hingga Kapolda Sulbar Irjen Eko dimutasi.
kasus yang menimpa Prof Dr dr I Made Bakta Sp.PD (KHOM) berkaitan dengan posisi yang waktu itu tengah menjabat sebagai Rektor