
Momen Isyana Naik Reog dan Nyanyi Il Sogno Bareng Deadsquad
LEXICONCERT Isyana Sarasvati digelar di DBL Arena Surabaya Jumat (15/7/2022) malam. Bintang tamunya band death metal Deadsquad.
LEXICONCERT Isyana Sarasvati digelar di DBL Arena Surabaya Jumat (15/7/2022) malam. Bintang tamunya band death metal Deadsquad.
Ada tiga momen yang 'Jatim banget' dalam LEXICONCERT Isyana Sarasvati. Salah satunya aksi Isyana naik Reog.
LEXICONCERT digelar di Surabaya. Isyana Sarasvati membuka dan menutup penampilan dengan musik bernuansa gothic metal.
detikcom punya 6 tiket untuk kamu 3 orang beruntung. Tertarik ikutan kuis ini?
Musisi Isyana Sarasvati bakal menggelar konser bertajuk Lexiconcert Live On Tour. Konser tersebut bakal digelar di sejumlah kota di Tanah Air, termasuk Bali.