detikJatimSenin, 09 Mei 2022 21:11 WIB Lebaran Ketupat di Pesisir Bangkalan, Warga Hias Perahu-Keliling Laut Masyarakat pesisir Bangkalan punya tradisi unik merayakan Lebaran Ketupat. Mereka keliling laut dengan perahu nelayan yang sudah dihias.