detikSumutSelasa, 11 Jun 2024 13:00 WIB Kapan Dibolehkan Berhubungan Suami Istri saat Haji? Berhubungan suami istri termasuk hal yang dilarang saat berihram haji. Lantas kapan suami istri diperbolehkan melakukan hubungan saat berhaji?