
Alamat Palsu 'Istana' Ratu Adil dan Imam Mahdi Karawang
Dua lansia asal Kabupaten Karawang mengaku sebagai ratu adil dan imam mahdi. Sejumlah pihak menyoroti klaim dari dua lansia itu, termasuk MUI Jabar.
Dua lansia asal Kabupaten Karawang mengaku sebagai ratu adil dan imam mahdi. Sejumlah pihak menyoroti klaim dari dua lansia itu, termasuk MUI Jabar.
Video lansia di Karawang yang mengaku Ratu Adil dan Imam Mahdi membuat heboh. MUI Jabar pun bergerak cepat untuk menelusuri soal aksi sepasang lansia tersebut.