detikHotSenin, 20 Jul 2020 10:44 WIB Cerita BCL Bangkit Hadapi Hari-hari Tanpa Ashraf Sinclair Kepergian Ashraf Sinclair menjadi titik terendah Bunga Citra Lestari. 5 bulan berlalu, Unge kembali merilis lagu '12 Tahun Terindah' yang ia tulis untuk Ashraf.