
12 Perusahaan RI Masuk Daftar Forbes 2000, Ini Daftarnya
12 perusahaan Indonesia masuk dalam daftar Forbes Global 2000 tahun 2025.
12 perusahaan Indonesia masuk dalam daftar Forbes Global 2000 tahun 2025.
PT Indonesia Asahan Aluminium (Inalum) membukukan laba bersih sebesar US$ 123,7 juta atau sekitar Rp 2,01 triliun (asumsi kurs Rp 16.301) sepanjang tahun 2024.
PT Samator Indo Gas Tbk umumkan dividen Rp 26,24 miliar dan perubahan struktur organisasi. Fokus pada inovasi teknologi untuk pertumbuhan strategis.
PT Pertamina (Persero) meraup laba bersih senilai US$ 3,13 miliar atau setara dengan Rp 49,54 Triliun pada tahun 2024.
Emiten yang bergerak di bidang pertambangan timah, PT Timah Tbk (TINS) sepakat membagikan dividen sebesar Rp 474,65 miliar dari laba bersih.
PT Mineral Industri Indonesia (Persero) atau MIND ID mencatat laba naik 46%, tebar dividen Rp 20,1 triliun.
PT Sillomaritime Perdana Tbk membagikan dividen tunai Rp 280 miliar, setara 98,78% laba bersih 2024. Perusahaan tetap optimis dengan kinerja positif 2025.
Giring Ganesha ditunjuk sebagai Komisaris Independen GMFI setelah RUPST. GMFI catat laba bersih US$ 26,9 juta dan pendapatan tumbuh 12,9% di 2024.M
PT Garuda Maintenance Facility Aero Asia Tbk (GMFI) menetapkan laba bersih tahun buku 2024 sebesar US$ 26,9 juta sebagai laba ditahan.
PT Indosat Tbk menggelar Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan (RUPST) untuk tahun buku 2024, Rabu (28/5/2025).