detikSumbagselSenin, 03 Jun 2024 06:00 WIB
Kumbu Kacang Merah, Si Maroon yang Menggoda dan Langka
Palembang memiliki ragam kuliner tradisional yang mulai jarang ditemui. Salah satu kue bingen atau jadul yang sudah sulit ditemui yakni kue kumbu kacang merah.










































