detikSumbagselSenin, 30 Des 2024 19:40 WIB Kriminalitas di Palembang Tahun 2024 Tinggi, Curanmor Terbanyak Tingkat kriminalitas di Palembang, Sumatera Selatan, pada tahun 2024 naik menjadi 29,51% dari tahun sebelumnya. Kasus tertinggi yakni curanmor.