detikNewsSenin, 12 Sep 2022 16:27 WIB KSAL ke Danpuspomal: Usut Penyelundupan Burung Langka Papua Pakai KRI! Yudo mengaku sudah menerima laporan kapal tipe landing ships tank itu berangkat dari Sorong ke Surabaya dengan membawa satwa berupa burung yang dilindungi.