
Ada Gugatan ke MK, Pemenang Pilbup Rembang Belum Bisa Ditetapkan Hari Ini
KPU Kabupaten Rembang belum bisa menggelar pelaksanaan rapat pleno penetapan pasangan calon terpilih Pilbup Rembang 2020 hari ini.
KPU Kabupaten Rembang belum bisa menggelar pelaksanaan rapat pleno penetapan pasangan calon terpilih Pilbup Rembang 2020 hari ini.
Calon Bupati petahana Rembang Abdul Hafidz resmi bersaing dengan wakilnya Bayu Andriyanto di Pilkada 2020.
KPU Rembang mengusulkan tambahan anggaran Pilkada 2020 sekitar Rp 8 miliar. Sebanyak Rp 7,7 miliar dialokasikan untuk pengadaan alat rapid test.
KPU Rembang masih mengalami kekurangan 537.286 lembar surat suara. Kekurangan ribuan surat suara itu baik Pilpres, DPD, DPR Kabupaten, DPR Provinsi dan DPR RI.
KPU Rembang mencoret nama caleg PPP, Syafaatun dari Daftar Calon Tetap (DCT) Pemilu 2019. Syafaatun dicoret dari DCT karena tersandung kasus tambang ilegal.
Dua kampanye partai yakni PDIP dan PKPI di Kabupaten Rembang Rp 0. Hal itu ditemukan ketika Bawaslu melakukan pencermatan terhadap laporan keuangan partai.
KPU Rembang mencoret 8 nama bakal caleg. Total ada 444 nama yang masuk dalam DCT. Sebanyak 16 parpol yang akan memperebutkan kursi DPRD pada Pemilu 2019 nanti.
KPU Rembang akhirnya memasukkan nama M Nur Hasan, eks napi kasus korupsi, pada Daftar Calon Tetap (DCT) Pileg 2019. Berikut ini pernyataan dari KPU Rembang.
Ketua DPC Partai Hanura Rembang, Nur Hasan, dicoret KPU dari bacaleg karena merupakan eks napi korupsi. Tak terima, dia lalu mengajukan sengketa ke Panwaslu.
KPU Rembang mengungkapkan ada tiga orang mantan narapidana dari kasus yang berbeda-beda ikut mendaftar caleg. Berikut keterangannya.