detikSulselSabtu, 22 Okt 2022 06:00 WIB BK DPRD Sulbar Pede Citra Tetap Baik Meski Ada Legislator Tersangka Korupsi Badan Kehormatan DPRD Sulbar percaya diri citra legislatif tetap terjaga meski ada legislator yang terjerat kasus korupsi yang merugikan negara Rp 1,1 miliar.