detikJabarJumat, 25 Agu 2023 12:30 WIB Motor Curian Dijual di Facebook: Korban Jadi Pembeli, Pelaku Diringkus Polisi Ruli, seorang warga Garut yang kehilangan motornya menemukan motornya dijual di Facebook oleh orang tak dikenal. Skenario pun disiapkan untuk menjebak pelaku.