
Humor Ketum PBNU Saat Kopdar Terong Gosong Bikin Risma-Wamen BUMN Tertawa
Komunitas Republik Terong Gosong menggelar Kopdar Nasional. Pada kesempatan itu Ketum PBNU Gus Yahya sempat melempar candaan ke Risma dan Wamen BUMN.
Komunitas Republik Terong Gosong menggelar Kopdar Nasional. Pada kesempatan itu Ketum PBNU Gus Yahya sempat melempar candaan ke Risma dan Wamen BUMN.
Mensos Tri Rismaharini dan Ketum PBNU Yahya Cholil Staquf bertemu di Mojokerto. Keduanya sempat makan bareng sambal terong.