
Konser Denny Caknan di Gresik Batal, Panitia Tuding Polisi Tak Tepati Janji
Konser Denny Caknan di Gresik batal digelar. Panitia menyebut polisi mengingkari janji dalam kesepakatan rapat koordinasi yang dilakukan terakhir kali.
Konser Denny Caknan di Gresik batal digelar. Panitia menyebut polisi mengingkari janji dalam kesepakatan rapat koordinasi yang dilakukan terakhir kali.
Konser Ambyar Fest 2022 dengan bintang tamu Denny Caknan di Wisata Setigi, Desa Sekapuk, Gresik dipastikan batal. Panitia mengaku rugi hingga Rp 800 juta.
Konser Ambyar Fest yang dihadiri Denny Caknan di Wisata Setigi Gresik dipastikan batal. Padahal, panitia sudah memajukan jadwal sesuai permintaan polisi.