
Rusia Bakal Buka Kantor Konjen di Bali, Pj Gubernur: Nggak Masalah
Pj Gubernur Bali, Sang Made Mahendra Jaya, buka suara soal rencana pembukaan kantor konjen Rusia di Bali. Mahendra menyambut hangat rencana ini.
Pj Gubernur Bali, Sang Made Mahendra Jaya, buka suara soal rencana pembukaan kantor konjen Rusia di Bali. Mahendra menyambut hangat rencana ini.
Federasi Rusia bakal membuka kantor konsulat jenderal (konjen) di Denpasar, Bali. Kemenparekraf menilai positif rencana pembukaan kantor konjen Rusia itu.
Pemerintah Federasi Rusia bakal membuka kantor konsulat jenderal (konjen) di Bali. Hal itu setelah gambar peta Canggu yang berubah menjadi 'New Moscow' viral.