detikBaliSabtu, 05 Agu 2023 22:07 WIB Hiii.. Viral Komodo Berkeliaran di Jalan Labuan Bajo-Golomori Viral video seekor komodo berkeliaran di Jalan Labuan Bajo-Golomori di Kecamatan Komodo, Kabupaten Manggarai Barat, Nusa Tenggara Timur (NTT).