detikNewsSelasa, 07 Mei 2024 16:20 WIB
Koalisi Masyarakat Sipil Dukung Luhut Soal 'Orang Toxic'
Koalisi masyarakat sipil menanggapi dan mendukung penuh atas pernyataan Menko Marves, Luhut Binsar Pandjaitan soal 'Orang Toxic' di pemerintahan baru.












































